Bogor MK- Pemdes Kutamekar Kecamatan Cariu Kabupaten Bogor mengucapkan “Selamat Hari Lahir Pancasila”. Marilah kita terus bangun suatu dunia di mana semua bangsa hidup di dalam damai dan persaudaraan.
Walau kita berbeda agama, beda bahasa, beda warna kulit, tapi satu dalam jiwa Indonesia dan semangat Pancasila.
Semoga semangat kebhinekaan dan persatuan selalu ada di dalam batin kita.
Mari kita renungkan tentang pentingnya persatuan dan kesatuan bagi bangsa Indonesia. (Ad)